Karawang,KPonline – Setelah mendapat instruksi dari Wahyu Saputra ketua PUK SPAMK FSPMI PT HPPM bahwa agenda hari ini adalah pengawalan yang bertempat di Pemda kabupaten Karawang pada 24/11/2021
Berkumpul di pospol kawasan industri indotaisai Karawang, koalisi Buruh Pangkal Perjuangan (KBPP) melakukan rapat teknis mengenai pengawalan ini.
Termasuk FSPMI salah satunya adalah PUK SPAMK FSPMI PT HPPM yang mengirimkan beberapa perwakilan untuk ikut dalam pengawalan ini.
Ini adalah pengawalan jadi masa aksi PUK SPAMK FSPMI PT HPPM tidak banyak mengirimkan masa aksi ujar Triyono wakil ketua Bidang organisasi PUK SPAMK FSPMI PT HPPM.
Wangsa Sanjaya salah satu pleno dari PUK SPAMK FSPMI PT HPPM mengatakan bahwa. ” Karawang darurat upah untuk itu kami akan terus mengawal kalo pun harus sampai malam”