Serang, KPOnline – Suasana memanas terlihat dari depan Kantor Sekretariat Daerah Serang, senin malam (16/12/2024).
Dikonfirmasi kepada ketua konsulat cabang FSPMI Serang, Hendra bahwa apindo masih saja belum bergeming untuk memberikan angka upah minimum sektoral.
“Kita pastikan malam ini akan kita dapatkan angka sesuai dengan kajian yang telah dibuat para pimpinan aliansi ASPSB kabupaten dengan depekab serang. Yaitu memunculkan kembali UMSK yang di SK kan pada tahun 2019.”
Malam ini merupakan hari terakhir sebelum rekomendasi diberikan ke Dewan Pengupahan Provinsi Banten pada 17 Desember 2024.
Dengan kondisi demikian, buruh meradang lalu merangsek masuk sampai depan ruang sidang pleno sampai pukul 21.00 Wib berita ini dikabarkan
(Kontributor Serang)